Pencabutan gigi bungsu merupakan tindakan pencabutan gigi bungsu dengan prosedur bedah minor yang memerlukan keahlian khusus.
Untuk pencabutan gigi bungsu dengan drg. Umum harga start Rp.2.000.000 - Rp.3.000.000
drg. SpBM harga start Rp.3.000.000 - Rp.5.000.000
Sejak tahun 2008 kami tetap secara konsisten memakai bahan yang terbaik.
Hal ini dikarenakan bahan tersebut akan ada di dalam mulut pasien kami, kami mempunyai tanggung jawab moral untuk memberikan yang terbaik.
Kami fokus kualitas, bukan terkesan murah akhirnya kecewa.